Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Salah Menebak, Orang Ini Di Neraka Selamanya

Seseorang disiksa selama - lamanya didalam neraka,
Bukan karena mencuri atau korupsi.
Bukan karena merampok atau menipu.
Bukan karena membunuh atau melukai orang lain.
Tapi hanya karena orang tersebut telah salah "menebak" tuhan manakah yang benar.

Tuhan berkata: " Maaf mas. Tebakan anda meleset. Anda saya jebloskan kepenjara neraka selama - lamanya. Saya tahu anda bukan orang jahat. Anda hanya orang apes karena salah menebak tuhan manakah yang benar. Sebagaimana dalam tebak - tebakan, pasti ada yang tebakannya benar, ada juga yang tebakannya salah. Tebakan anda salah. Meleset. Anda masuk neraka. "

Post a Comment for "Salah Menebak, Orang Ini Di Neraka Selamanya"